KALENDER BEASISWA BULAN AGUSTUS 2022

KALENDER BEASISWA BULAN AGUSTUS 2022

Halo! Scholarship hunters! Kami telah merangkum kalender beasiswa yang dapat hunters ikuti pada bulan Agustus ini. Ada apa aja sih? Yuk cek list di bawah ini:

1. Beasiswa Pendidikan Berprestasi

Beasiswa untuk mahasiswa jenjang D3, D4, S1, hingga S2. Pembiayaan yang ditawarkan berupa dana beasiswa senilai 2 juta serta kelas eksklusif yang bertujuan untuk mengembangkan prestasi penerima beasiswa. 

Deadline pendaftaran: 22 Agustus 2022

Link informasi: https://www.scholarsofficial.com/info-beasiswa/beasiswa-pendidikan-berprestasi-untuk-pelajar-dan-mahasiswa-d3-d4-s1-dan-s2-dalam-negeri/

2. The Education University of Hongkong Scholarship  

Beasiswa The Education University of Hongkong Scholarship untuk jenjang S1 

Deadline pendaftaran: 24 Agustus 2022

Link informasi: https://eduhk.hk/onlineappl/index.php.

3. Beasiswa Pengembangan Kepemimpinan Tanoto Foundation  

Program TELADAN (Transformasi Edukasi untuk melahirkan Pemimpin Masa Depan) merupakan salah satu inisiatif Tanoto Foundation dalam membangun generasi unggul dan pemimpin masa depan yang tangguh untuk berkontribusi membawa dampak positif untuk Indonesia. Dalam program ini, Tanoto Foundation memberikan dukungan pengembangan kepemimpinan berjenjang dan terstruktur, kesempatan pengembangan diri hingga tingkat global, pengabdian masyarakat, berbagai sarana kolaborasi dan jejaring, disertai dengan dukungan biaya kuliah dan tunjangan biaya hidup.

Deadline pendaftaran: 31 Agustus 2022. 

Link informasi: tanotofoundation.org/id/teladan2023/.

4. Korea Foundation Fellowship for Korean Language Training Beasiswa

Beasiswa untuk kursus bahasa Korea langsung di Korea Selatan 

Deadline pendaftaran: 31 Agustus 2022

Link informasi: bit.ly/KFLanguageTraining

5. Beasiswa Tempat Belajar

Tempat Belajar saat ini tengah menawarkan kesempatan untuk mengikuti program bootcamp, mentoring karir, serta kesempatan penyaluran kerja di akhir program pelatihan. Tak sampai di situ, selama mengikuti program bootcamp, penerima beasiswa juga difasilitasi dengan uang saku. Menarik, bukan? Kalau kamu ingin mendapatkan semua fasilitas tersebut, segeralah mendaftar sebelum deadlinenya berakhir di tanggal 

Deadline pendaftaran: 31 Agustus 2022

Link informasi: https://www.scholarsofficial.com/info-beasiswa/beasiswa-tempat-belajar-untuk-mahasiswa-dalam-negeri/

6. Beasiswa Hari Senin

Harisenin.com menawarkan program bootcamp di bidang Digital Marketing, Auditor & Financial Analyst, Human Resources, Graphic & Motion Design, UI/UX Designer & Product Manager, serta Full Stack Web Developer. Program-program pelatihan tersebut dapat kamu ikuti secara gratis ditambah dengan mendapatkan uang saku bulanan

Deadline pendaftaran: 31 Agustus 2022

Link informasi: https://www.scholarsofficial.com/info-beasiswa/beasiswa-hari-senin-untuk-pelajar-mahasiswa-dan-umum/

7. Beasiswa LiniMuda

Beasiswa LiniMuda adalah program beasiswa yang diselenggarakan oleh MySkill yang merupakan platform pengembangan skill. Cakupan beasiswa yang ditawarkan berupa total beasiswa senilai 10 juta serta berbagai program pelatihan dan mentoring karir. 

Dealine pendaftaran: 31 Agustus 2022

Link informasi: https://www.scholarsofficial.com/info-beasiswa/beasiswa-linimuda-untuk-pelajar-dan-mahasiswa-di-dalam-serta-luar-negeri/

Nah! Hunters beasiswa mana yang menarik dan cocok untuk kamu? Biar gak ketinggalan informasi lainnya, silakan kunjungi website dan sosial media kami:

Ig: @scholarship4us

Fb: Beasiswa Untuk Kita

Youtube: Beasiswa Untuk Kita

Tiktok: @scholarship4us

 

Tinggalkan Balasan

%d blogger menyukai ini: